-->
KOMPUTER67
Lebih dari sekedar belajar !

Aplikasi Pengusir Nyamyuk di Playstore ? Hoax !


Pernahkah kamu mendengar aplikasi untuk menyusir nyamuk di playstore. Kalau gak percaya coba cek sendiri. 
Aplikasi Pengusir Nyamyuk di Playstore Hoax




















Cara Kerja

Bisa dilihat, banyak sekali. dan rata-rata bahkan semua itu hanya memanfaatkan suara dengan frekuensi terterntu.. hahaha, jadi lebih tepatnya aplikasi untuk mengeluarkan suara dengan frekuensi tertentu saja..
Taukah kamu bahwa aplikasi tersebut hanyalah hoax. Saya bilang hoax bukan karena saya pintar sains dan tau efek dari suara ke nyamuk. Tapi saya bilang hoax karena pengalaman saya sendiri.

Hoax kah ?

Jadi di kos saya itu banyak nyamuknya apalagi pas musim hujan, terus saya download tuh aplikasi, setelah saya download ,saya buka aplikasinya. Dan mengeluarkan bunyi ngingggi. Tapi, nyamuk di kamarku tetep ada tuh, gak mati...
Akhirnya, saya beli baigon untuk mematikannya bukan pake aplikasi !! hahahaha..

Penjelasan


Tapi, selain dari pengalaman saya ada sebuah artikel yang saya dapat silahkan dibaca dibawah ini sumernya dari adisumaryadi.com

Nyamuk adalah serangga tergolong dalam order Diptera; genera termasuk Anopheles, Culex, Psorophora, Ochlerotatus, Aedes, Sabethes, Wyeomyia, Culiseta, dan Haemagoggus untuk jumlah keseluruhan sekitar 35 genera yang merangkum 2700 spesies. Nyamuk mempunyai dua sayap bersisik, tubuh yang langsing, dan enam kaki panjang; antarspesies berbeda-beda tetapi jarang sekali melebihi 15 mm.
Dalam bahasa Inggris, nyamuk dikenal sebagai "Mosquito", berasal dari sebuah kata dalam bahasa Spanyol atau bahasa Portugis yang berarti lalat kecil. Penggunaan kata Mosquito bermula sejak tahun 1583. Di Britania Raya nyamuk dikenal sebagai gnats.
Pada nyamuk betina, bagian mulutnya membentuk probosis panjang untuk menembus kulit mamalia (atau dalam sebagian kasus burung atau juga reptilia dan amfibi untuk menghisap darah. Nyamuk betina memerlukan protein untuk pembentukan telur dan oleh karena diet nyamuk terdiri dari madu dan jus buah, yang tidak mengandung protein, kebanyakan nyamuk betina perlu menghisap darah untuk mendapatkan protein yang diperlukan. Nyamuk jantan berbeda dengan nyamuk betina, dengan bagian mulut yang tidak sesuai untuk menghisap darah. Agak rumit nyamuk betina dari satu genus, Toxorhynchites, tidak pernah menghisap darah. Larva nyamuk besar ini merupakan pemangsa jentik-jentik nyamuk yang lain.
Benar atau tidaknya software ini belum ada yang membuktikan secara real, saya sendiri cenderung lebih percaya antinyamuk bakar, tapi tidak ada salahnya kalau dicoba didownload dan diinstall dikomputer kita. Kalau kita justru yang kabur, jadi pertanyaan siapa kita,...bercanda. Bagaimana pendapat sahabat semua?
Jadi pertanyaan terakhir, bagaimana pendapat anda ? Kalau saya jelas berpendapat itu hoax dengan pengalaman pribadi saya. Kalau anda ? Silahkan tulis di komentar... :D

INGIN LIVE CHAT ? INGIN TANYA JAWAB GRATIS ? YUK LANGSUNG SAJA CHAT DENGAN KAMI DI FANSPAGE KOMPUTER67

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Post a Comment